Gaya Hidup Sehat dengan Fasilitas Gym di Kost

1. Keuntungan Fasilitas Gym di Kost

Dengan adanya ruang gym di kost, penghuni tidak perlu lagi mencari pusat kebugaran di luar atau membuang waktu perjalanan yang lama. Fasilitas gym di kost memberikan kenyamanan bagi penghuni untuk bisa berolahraga kapan pun di tengah kesibukan mereka.

2. Fasilitas Gym Meningkatkan Gaya Hidup Sehat di Lingkungan Kost

Ruang gym di kost memberikan akses mudah bagi penghuni untuk menjalani gaya hidup yang lebih sehat dan aktif. Terutama bagi penghuni yang baru ingin memulai kebiasaan olahraga, memiliki ruang gym yang dekat bisa menjadi motivasi tersendiri.

4. Efisiensi Waktu dan Biaya bagi Penghuni

Berlangganan di tempat gym umumnya membutuhkan biaya dan waktu perjalanan. Dengan adanya gym di kost, penghuni tidak hanya menghemat biaya langganan gym, tapi juga waktu dan tenaga. Selain itu, Penghuni dapat berolahraga kapan pun, termasuk pagi hari sebelum kuliah atau malam hari sepulang kerja.

5. Mendukung Keseimbangan Hidup dan Studi atau Karir

Berolahraga membantu mengurangi stres dan meningkatkan suasana hati, yang pada akhirnya mempengaruhi produktivitas dalam studi maupun pekerjaan. Terutama bagi mahasiswa dan karyawan yang tinggal di kost, dengan adanya fasilitas gym akan memudahkan mereka berolahraga, melepaskan stres, dan menjaga kesehatan fisik serta mental.

Bedanya Kostella Dengan Kostella Residence!

what’s

the difference?

Fasilitas

Dalam hal fasilitas Kostella memang mempunyai fasilitas yang sama dengan Kostella Residence.

Namun ada beberapa hal yang membedakan antara Kostella dengan Kostela Residence.

Adanya Co-living di Residence dengan tersedianya dapur yang lebih besar, ruang makan dan ruang santai. Dimana penghuni bisa lebih memilih opsi ruangan untuk aktivitas sehari-hari nya

Harga

Tentunya Kostella dan Kostella Residence mempunyai perbedaan juga dalam segi harga. Yang dimana Kostella mempunyai harga yang lebih ekonomis.

Namun jika anda memilih kost dengan looks modern dan adanya Co-living, anda bisa memilih Kostella Residence.

KUNJUNGI KAMI

BOOK SEKARANG!